Berita

Berita Thumbnail
Rabu, 08 Agustus 2018
Oleh: Admin

Sidang Akhir Yang Diikuti Oleh 8 Orang Calon Magister Manajemen Komunikasi

Program Magister Manajemen Komunikasi Universitas Trisakti mengadakan Sidang akhir yang diikuti oleh 8 orang calon Magister Manajemen Komunikasi yang diadakan pada hari ini Rabu, 8 Agustus 2018 bertempat di Tuang Sidang Pascasarjana Gedung D, kampus A Universitas Trisakti.

Pembimbing/Penguji : Dr. M. Gunawan Alif, Elizabeth Goenawan Ananto, Ph.D,Prof. Dr. Thoby Mutis (Ketua Dewan Penguji), Prof. Dr. Mutiara Sibarani Panggabean, Dr. Arwini Sumadi.

Selamat ke 8 Master of Management (in Commujication) – Panji Pradhana Ramadhan, Bayuparmadi Pramudito, Natalia Silvia Liawan, Hikmandari Lik, Rosyani, Dessy Aradita, Ariani Djalal, Priyono Setio.

(Sumber : IG @humas_usakti)

Floatin Button
Floatin Button